Langsung ke konten utama

Lowongan ABK Kapal Trawl Jepang



Lowongan untuk alumni sekolah SMK kelautan dan perikanan untuk magang di kapal ikan Jepang ( Kapal Trawl ) dari PT Trinada Selaras Lestari Jakarta, adapun persyaratanya adalah:
1. Usia Min 20 tahun pada bulan Juni 2016 s/d 30 Tahun
2. Pengalaman  di kapal penangkapan Ikan.
3. Pendidikan Min SMK / Sederajat
4. tinggi Badan Min 163 cm.
5. Sehat Jasmani dan Rohani
6. Tidak bertato dan tindik.
7. Kontrak kerja selama 3 tahun
8. Gaji Minimal Yen 70.000. ( Sudah termasuk Asrama dan Asuransi ) lain premi/lembur
Alumni yang berminat bisa menghubungi B.Dian (SMK PK) untuk mengisi Personal History dan mengikuti tes  (Metematika dan psikotest)
alumni yang dinyatakan Lulus selanjutnya akan diadakan medikal test dan Mengikuti pendidikan bahasa Jepang 1 Bulan yang akan di adakan di jakarta,
Interview dengan pihak Jepang langsung diadakan pada bulan Januari.
    

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Karnaval Budaya Pandalungan Kabupaten Jember 2018

Karnaval Budaya Pandalungan Kabupaten Jember 2018 Karnaval budaya pandalungan Kabupaten Jember yang diadakan di akhir 2018, tepatnya pada tanggal 31 Desember 2018 khusus digelar untuk memperingati HUT Pemkab Jember yang ke-90. Karnaval pandalungan ini dimulai dari kawason GOR Kaliwates dan berhenti di alun - alun Kabupaten Jember. Karnaval ini melibatkan berbagai organisasi perangkat daerah termasuk Dinas Perikanan Kabupaten Jember yang di dalamnya juga ikut serta taruna - taruni SMK Perikanan dan Kelautan Puger. Keikutsertaan taruna - taruni tersebut menunjukkan sebuah bukti eksistensinya SMK Perikanan dan Kelautan Puger di Kabupaten Jember. Keikutsertaan taruna dan taruni dengan didampingi beberapa guru membawa pesan sadar kesalamatan dalam mengarungi lautan apalagi dalam rangka mencari nafkah.   Strength lies in differences, not in similarities ~Stephen Covey   Taruna - Taruni SMK Perikanan dan Kelautan Puger bersama Dinas Perikanan Kabupaten Jemb...

Diklat In House Training Documenting ISO 9001:2015 Bersama AGI, 7-8 Oktober 2017

 

Kunjungan Direktur Pembinaan SMK (PSMK) ke SMK Perikanan dan Kelautan Puger Tahun 2019

Kunjungan Direktur Pembinaan SMK (PSMK) ke SMK Perikanan dan Kelautan Puger Tahun 2019 SMK Perikanan dan Kelautan Puger - Jember Tepat pada hari Sabtu tanggal 5 Januari 2019, Direktur Pembinaan SMK, Dr. M. Bakrun, MM berkunjung ke SMK Perikanan dan Kelautan Puger. Para taruna penuh suka cita menyambut kedatangan Direktur Pembinaan SMK. Kedatangan beliau disambut oleh hiruk pikuk suara drumband dan para taruna dan taruni yang berjajar memberi penghormatan. Setelah memasuki halaman SMK Perikanan dan Kelautan Puger, Dr. M. Bakrun, MM. disambut pula oleh dewan guru yang kemudian menuju lapangan APEL. Dengan semangat 45 taruna taruni SMK Perikanan dan Kelautan Puger mengumandangkan Yell - Yell. Dr. M. Bakrun, MM. juga sempat memberi sambutan singkat dan menggugah semangat taruna dan taruni yang berbaris rapi di lapangan APEL, sebelum kemudian mengunjungi ruang - ruang praktek di SMK Perikanan dan Kelautan Puger. Ada beberapa tempat yang dikunjungi oleh Direktur PSMK, termasuk asrama...